Dispusip Sinjai Dorong OPD Tertib Kearsipan
SINJAI, - Pengelolaan arsip menjadi urusan wajib yang harus dilaksanakan setiap Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Olehnya itu, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispusip) Kabupaten Sinjai...
Meski Ramadhan, Pengunjung di Perpustakaan Dispusip Sinjai Selalu Ramai
SINJAI, - Di bulan suci Ramadhan 1443 Hijriyah, pengunjung yang menikmati fasilitas buku bacaan di Galeri Baca Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispusip) Sinjai selalu...
Hadiri Rakornas Perpustakaan, Bupati ASA Tekankan Perpustakaan Harus Hadir di Seluruh...
JAKARTA, - Bupati Sinjai Andi Seto Asapa (ASA) menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Perpustakaan Tahun 2022 di Ballroom Hotel Bidakara Jakarta pada Selasa, (29/3/2022).
Orang...
Wisata Literasi, Cara Dispusip Sinjai Tingkatkan Minat Baca di Kalangan Pelajar
SINJAI, - Salah satu program Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispusip) Sinjai dalam meningkatkan minat literasi, adalah "Wisata Literasi".
Dalam menjalankan program ini, pihak Dispusip menjemput...
Buku “Sinjai, Rindu Tak Pernah Selesai” Bikin Bangga Kadispusip Sinjai
SINJAI - Sebuah novel yang lahir dari Dul Abdul Rahman, penulis asal Sinjai berjudul "Sinjai, Rindu Tak Pernah Selesai" di dalamnya menceritakan tentang kearifan...
Dispusip Sinjai Dukung Seminar Pendidikan Mahasiswa K3P UMSi di Kampung Boja
SINJAI, - Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispusip) Kabupaten Sinjai, mengapresiasi dan mendukung penuh kegiatan seminar pendidikan yang akan dilaksanakan Mahasiswa Kuliah Kerja Karya Profesi...
Dispusip Sinjai Serahkan Bantuan POCADI ke Desa Pulau Persatuan
SINJAI,- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sinjai melalui Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispusip) menyerahkan 1 set bantuan Pojok Baca Digital (POCADI) kepada Desa Pulau Persatuan, Kecamatan...
Dispusip Kembangkan Layanan Berbasis Digital, Siapkan 3000 Judul Buku
SINJAI - Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Sinjai terus mengembangkan pelayanan berbasis digital. Hal itu dilakukan untuk meningkatkan minat baca masyarakat dengan memanfaatkan gawai...
Dispusip Sinjai Lakukan Survei Minat Baca
SINJAI, - Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispusip) Kabupaten Sinjai melaksanakan survei tingkat kegemaran membaca masyarakat tahun 2021.
Hal ini merupakan tindak lanjut dari rencana strategis...
Tampil dengan Nuansa Adat, Dispusip Sinjai Ikuti PLM Nasional 2021
SINJAI, - Perpustakaan Nasional Republik Indonesia (Perpusnas RI) menyelenggarakan Peer Learning Meeting (PLM) Nasional Tahun 2021 secara virtual via Zoom.
Pertemuan nasional yang berlangsung sejak...